Wiremesh diterapkan sebagai Pengganti Besi Pelat
pabrik wiremesh pekalongan
Biasanya orang akan menggunakan pelat beton yang terbuat dari beton tulangan untuk bagian lantai atau atap bangunan yang sedang dibangun. Ada berbagai macam versi, terutama dalam hal ukuran, yang tentunya akan mempengaruhi bagian kekuatan dan kekokohan lantai dan atap tersebut. Pengunaan besi plat baja untuk lantai dan atap sudah banyak digunakan oleh orang. Bagi
anda yang sedang ingin atau berrencana untuk membangun rumah, anda sebaiknya
menggunakan teknologi dan inovasi yang terbaru ini agar kualitas bangunan menjadi lebih baik lagi.
anda yang sedang ingin atau berrencana untuk membangun rumah, anda sebaiknya
menggunakan teknologi dan inovasi yang terbaru ini agar kualitas bangunan menjadi lebih baik lagi.
Salah satu material penguat pada struktur Beton Plate lantai adalah Besi Beton, biasanya dipasang dengan beberapa jenis ukuran, untuk Plate antara Diameter 6mm sampai dengan 10 mm, tergantung hasil perhitungan kekuatan yg dibutuhkan. Salah satu alternatif lain untuk mengganti fungsi besi plat beton adalah Wiremesh. Pada dasarnya material yg digunakan pada wiremesh relatif sama dengan besi beton, namun dengan bentuk yg sudah dirangkai sedemikian rupa, wiremesh cukup praktis bila dilihat dari sisi pemasangannya. Wiremesh dibuat dalam berbagai jenis dan ukuran yang biasanya disesuaikan dengan berbagai macam kebutuhan. Beberapa Jenis wiremesh beserta ukurannya antara lain : Jenis Lembaran, biasanya berukuran 2,1m x 5,4m dengan diameter besi berfariasi antara 4mm (M4) sampai dengan 10mm(M10). Selain itu ada Jenis Rol/Gulungan, biasanya berukuran 2,1m x 54m dengan diameter besi antara 4mm(M4) sampai dengan 7mm(M7).
Dalam hal pemasangannya, pada prinsipnya pemasangan wiremesh tidak jauh berbeda dengan pemasangan besi beton pada tulangan Plate, hanya saja karena bentuknya yang sudah teranyam maka pemasangannya jadi lebih praktis, Wiremesh tinggal diukur sesuai luasan bidang yang diperhitungkan dan dipotong sesuai kebutuhan, apabila luasan masih kurang maka wiremesh tinggal ditambahkan dan diberi overlap kurang lebih 10cm sampai dengan 15 cm. Hal yang perlu diperhatikan dalam pembelian wiremesh adalah diameter besi yang harus sesuai dengan yg dibutuhkan, meski selisih 1mm. Selain itu, kekuatan wiremesh akan berbeda dan keadaan wiremesh yang berkarat sangat tidak disarankan, karena akan mempengaruhi kekuatan dari fungsi Wiremesh itu sendiri.
Jika melihat dari keuntungan penggunaan wiremesh, berikut ini beberapa keuntungan menggunakan wiremesh pada struktur konstruksi cor beton. Pertama, lebih cepat pemasanganya dibanding dengan besi konvensional (jenis besi tulangan biasa). Kedua, lebih murah dari jenis besi konvesional dan bisa menghemat biaya konstruksi s/d 50%. Ketiga, cocok digunakan untuk bagian struktur bangunan yang melebar seperti plat lantai dll. Keempat, lebih ringan dan mudah digulung juga bisa langsung ditaruh dengan tidak memerlukan banyak kawat habel (bendrat) untuk merangkai. Kelima, tidak perlu melibatkan banyak pekerja. Dan yang terakhir, mudah didapatkan dan tersedia hampir disetiap toko material.
Roofing Walling Clading and Insulation
jl sriwidodo utara 7 no 476
Blk.Kawasan Industri Candi
krapyak-Semarang
jawa tengah - Indonesia 50184
phone : 024-7626249
faximili : 024-7610394
email : info@buanapaksa.com
kota penjualan :
semarang, kudus, jepara, pati, rembang, lasem, blora, cepu, purwodadi, mranggen, kendal, demak, batang, pekalongan, pemalang, tegal, brebes, ungaran, bawen, ambarawa, temanggung, wonosobo, banjarnegara, purbalingga, purwokerto, cilacap, banyumas, kebumen, kutoarjo, purworejo, magelang, jogja, yogyakarta, yogya, wates, wonosari, bantul, sleman, klaten, dlanggu, solo, surakarta, boyolali, ampel, salatiga, sukoharjo, wonogiri, karanganyar, mantingan, ngawi, magetan, maospati, madiun, ponorogo, caruban, pacitan, purwantoro, sragen, seragen
semarang kudus jepara pati rembang lasem blora cepu purwodadi mranggen kendal demak batang pekalongan pemalang tegal brebes ungaran bawen ambarawa temanggung wonosobo banjarnegara purbalingga purwokerto cilacap banyumas kebumen kutoarjo purworejo magelang jogja yogyakarta yogya wates wonosari bantul sleman klaten dlanggu solo surakarta boyolali ampel salatiga sukoharjo wonogiri karanganyar mantingan ngawi magetan maospati madiun ponorogo caruban pacitan ungpurwantoro sragen seragen kediri jombang tulungagung jember mojokerto lamongan malang pasuruan surabaya tuban probolinggo paiton banyuwangi
0 komentar:
Posting Komentar